Dewan Pers Sowan ke Gubernur NTB*



Mataram,"Pilarbima.Com,-
Gubernur Nusa Tenggara Barat, Dr H Zulkieflimansyah SE, Msc menerima Dewan Pers yang berencana menggelar workshop untuk wartawan NTB. Menggandeng Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT) temanya terkait pemberitaan seputar terorisme dan radikalisme. 

Gubernur mengapresiasi kegiatan Dewan Pers di NTB agar informasi dan pemberitaan tentang radikalisme dipahami wartawan dan mencerahkan masyarakat sambut Gubernur di Pendopo, Ahad (06/11). 

Plt Ketua Dewan Pers, Agung Dharmajaya mengatakan workshop ini untuk memberikan bekal kepada para jurnalis melakukan peliputan radikalisme dan kasus terorisme.

“Ini kegiatan untuk membekali teman-teman wartawan yang melakukan kegiatan jurnalistik agar tidak terpleset. Sebagai media, kita punya tanggung jawab terhadap pemberitaan yang kita sajikan khusus workshop ini di bidang terorisme,” kata dia.

Ia menambahkan, workshop ini merupakan pilot project dari kerjasama dengan BNPT untuk mencegah berkembangnya paham radikalisme. Ia mengimbau, agar jurnalis senantiasa menjaga kode etik jurnalis dalam melakukan peliputan.

"Belum ada pelanggaran mendasar oleh wartawan. Baru soal penulisan informasi tentang tersangka, stigma tertentu dan etika  jurnalistik", sebutnya. 

Ditambahkannya, pihaknya juga terus menjaga profesionalisme wartawan melalui uji kompetensi dan indeks kemerdekaan pers terhadap perkembangan perusahaan media. 

Hadir pula sebelas perwakilan konstituen Dewan Pers diantaranya Persatuan Wartawan Indonesia, Aliansi Jurnalis Indpenden, Asosiasi Televisi Swasta Indonesia dan lainnya. (jm) (PB.******)

COMMENTS

Nama

Artikel,1,Bansos,4,Bhakti Sosial,2,Bima,98,Corona,73,dompu,9,Editorial,1,Ekbis,4,Featured,20,Galeri Foto,1,Hukrim,42,Kebijakan,1,Kelautan,1,Kepolisian,21,Kesehatan,14,Khazanah,12,Kota Bima,15,KPU,2,Lingkungan,1,Lombok,5,Mataram,52,Nasional,3,Opini,4,Pangan,2,Pelayanan Publik,1,Pemerintahan,1,Pendidikan,10,Peristiwa,22,Politik,9,Proyek DAK,1,Regional,1,Sains,1,Sosbud,1,Sport,1,Sumbawa,8,Vaksinasi,5,
ltr
item
Pilar Bima: Dewan Pers Sowan ke Gubernur NTB*
Dewan Pers Sowan ke Gubernur NTB*
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhiuW5dLKxbbG-HgafloAS0BHqXup8sLzowkkrhYIXW2-vPHHrW6-M7v40RZ0xc8G-jEbZBQ0YFIOLq7F3XZe0eFVtj4EGYlyGS83VuT_vs_lvMcqWLpG664huGG-0MipbdPkoilMQynS4/s1600/IMG-20221107-WA0003.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhiuW5dLKxbbG-HgafloAS0BHqXup8sLzowkkrhYIXW2-vPHHrW6-M7v40RZ0xc8G-jEbZBQ0YFIOLq7F3XZe0eFVtj4EGYlyGS83VuT_vs_lvMcqWLpG664huGG-0MipbdPkoilMQynS4/s72-c/IMG-20221107-WA0003.jpg
Pilar Bima
https://www.pilarbima.com/2022/11/dewan-pers-sowan-ke-gubernur-ntb.html
https://www.pilarbima.com/
https://www.pilarbima.com/
https://www.pilarbima.com/2022/11/dewan-pers-sowan-ke-gubernur-ntb.html
true
4228213616481737203
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content